DIALEKSIS.COM | Jakarta - Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo, yang meraih medali emas nomor speed di Olimpiade Paris 2024, berhasil terpilih sebagai Athlete of the Year 2024 dalam ajang penghargaan The World Games.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seusai merampungkan Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut XXI/2024, 11 atlet panjat tebing Indonesia akan langsung terbang ke Seoul, Korea Selatan, untuk mengikuti International Federation of Sport Climbing (IFSC) World Cup Seoul 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Atlet panjat tebing asal Jawa Tengah, Kiromal Katibin, berhasil mempersembahkan medali emas di kategori Speed World Record pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024.
Pertandingan babak final itu berlangsung di Arena Panjat Tebing, Kompleks Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh, Rabu, 11 September 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Atlet panjat tebing Rajiah Sallsabillah kembali menunjukkan kehebatannya dengan menyabet medali emas untuk Provinsi Banten pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatra Utara 2024. Tak hanya itu, ia juga sukses memecahkan rekor PON di nomor speed world record (WR) perorangan putri.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Veddriq Leonardo, atlet panjat tebing dari Kalimantan Barat, memuji keramahan orang Aceh yang ia temui selama kompetisi Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024.
DIALEKSIS.COM | Paris - Lagu Indonesia Raya akhirnya berkumandang di Olimpiade 2024 Paris. Emas pertama Indonesia berhasil diraih oleh atlet panjat tebing, Veddriq Leonardo, yang berhasil mengalahkan Wu Peng di Le Borguet Climbing Venue, Paris, Prancis, Kamis (8/8/2024) sore.